Selasa, 05 Maret 2013

perantau,kemana tujuan akhirmu?

Hidup adalah perjuangan,yang tak pernah ber,ujung sampai saat ajal tiba,pejalanan hidup seperti buah-buahan,ada manis ada pahit,semua manusia menginginkan kehidupan yang layak,makan enak,punya rumah,berkumpul dengan sanak keluarga namun kenyataanya berbeda,semua hanya mimpi,mimpi yang takkan pernah berujung,
tidak ada yang mau hidup susah,hidup di kampung halaman adalah mimpi,tidak ada yang mau pergi dari kampungnya sendiri,ekonomilah yang membuat kita keluar dari kampung halaman tercinta sedih rasanya meninggalkan kedua orang tua jakarta.,riau,papua dan kembali lagi ke jakarta.
Dan jakarta adalah tempat segalanya,disana serba ada,merantau ke jakarta bukan tujuan yang baik tp entahlah,tidak ada lagi tempat yang akan di tuju selain jakarta,kadang aku berfikir sampai kapan aku menjadi perantau dan tak pernah terfikirkan untuk pulang ke kampung halaman,karena memang keadaan yang membuat aku harus bertahan demi anak dan istriku,,menjadi buruh bertahun-tahun, entah sampai kapan akan berahir dan kihidupan terus berjalan sedangkan kami tetaplah begini.
anak dan istriku yang selalu menjadi semangatku
aku yakin semua akan berbuah manis

Tidak ada komentar:

Posting Komentar